Setelah mereview NYX Soft Matte Lipstick Cream (SMLC) "San Paulo", kali ini saya akan mereview "Stockholm" (idr 100rb).
Pertama cobain langsung jatuh cintaaaaaaa! Nyx Lipcream is one of my favorite kinds of lippies, ever! :* Hasilnya soft bangeeeet kayak gak pake lipstik :) Buat kalian para pecinta lipstik wajib banget cobain NYX SMLC ini :)
Banyak orang membayangkan New York ketika melihat Logo NYX, tapi sejatinya NYX berasal dan berkantor pusat di jantung kota Los Angeles.
Didirikan tahun 1999, nama NYX berasal dari mitologi Yunani kuno yang berarti Dewi yang memerintah malam, sama seperti para fans dan pecinta NYX yang mengendalikan gaya hidup malamnya penuh warna dan gemerlap.
NYX telah menjadi salah satu perusahaan kosmetik yang berkembang pesat di USA, brand yang berkualitas dengan harga terjangkau.
Kemasan NYX yang ultra modern, begitu memikat para wanita, sehingga dalam waktu singkat telah menjadi pilihan favorit dalam daftar belanjaan mereka.
Gimana? Tertarik ingin mencoba? Yuuuk..yuukkkk :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar